ETIKA PROFESI KERJA DIBIDANG TEKNIK MESIN



  • Pengertian Etika
Pengertian Etika (Etimologi), berasal dari bahasa Yunani adalah “Ethos”, yang berarti watak kesusilaan atau adat kebiasaan (custom). Etika berkaitan erat dengan perkataan moral yang berarti juga dengan adat kebiasaan atau cara hidup seseorang dengan melakukan perbuatan yang baik (kesusilaan), dan menghindari hal-hal tindakan yang buruk. Etika dan moral memiliki pengertian yang hampir sama, namun dalam kegiatan sehari-hari terdapat perbedaan, yaitu moral atau moralitas untuk penilaian perbuatan yang dilakukan, sedangkan etika adalah untuk pengkajian sistem nilai-nilai yang berlaku.
  • Pengertian Profesi
Profesi merupakan suatu jabatan atau pekerjaan yang menuntut keahlian atau keterampilan dari pelakunya. Biasanya sebutan “profesi” selalu dikaitkan dengan pekerjaan atau jabatan yang dipegang oleh seseorang, akan tetapi tidak semua pekerjaan atau jabatan dapat disebut profesi karena profesi menuntut keahlian para pemangkunya. Hal ini mengandung arti bahwa suatu pekerjaan atau jabatan yang disebut profesi tidak dapat dipegang oleh sembarang orang, akan tetapi memerlukan suatu persiapan melalui pendidikan dan pelatihan yang dikembangkan khusus untuk profesi itu.
Pekerjaan tidak sama dengan profesi. Istilah yang mudah dimengerti oleh masyarakat awam adalah sebuah profesi sudah pasti menjadi sebuah pekerjaan, namun sebuah pekerjaan belum tentu menjadi sebuah profesi. Profesi memiliki mekanisme serta aturan yang harus dipenuhi sebagai suatu ketentuan, sedangkan kebalikannya, pekerjaan tidak memiliki aturan yang rumit seperti itu. Hal inilah yang harus diluruskan di masyarakat, karena hampir semua orang menganggap bahwa pekerjaan dan profesi adalah sama.

PENGERTIAN ETIKA PROFESI
Menurut Kaiser dalam  ( Suhrawardi Lubis, 1994:6-7 )   
Etika profesi merupakan sikap hidup berupa keadilan untuk memberikan pelayanan professional terhadap masyarakat dengan penuh ketertiban dan keahlian sebagai pelayanan dalam rangka melaksanakan tugas berupa kewajiban terhadap masyarakat.

Menurut (Anang Usman, SH., MSi.)
Etika profesi adalah sebagai sikap hidup untuk memenuhi kebutuhan pelayanan profesional dari klien dengan keterlibatan dan keahlian sebagai pelayanan dalam rangka kewajiban masyarakat sebagai keseluruhan terhadap para anggota masyarakat yang membutuhkannya dengan disertai refleksi yang seksama,

Definisi Etika Profesi
Etika profesi adalah sikap etis sebagai bagian integral dari sikap hidup dalam menjalankan kehidupan sebagai pengemban profesi serta mempelajari penerapan prinsip-prinsip moral dasar atau norma-norma etis umum pada bidang-bidang khusus (profesi) kehidupan manusia. Etika profesi Berkaitan dengan bidang pekerjaan yang telah dilakukan seseorang sehingga sangatlah perlu untuk menjaga profesi dikalangan masyarakat atau terhadap konsumen (klien atau objek). Etika profesi memiliki konsep etika yang ditetapkan atau disepakati pada tatanan profesi atau lingkup kerja tertentu, contoh : pers dan jurnalistik, engineering (rekayasa), science, medis/dokter, dan sebagainya.
Prinsip dasar di dalam etika profesi :
  1. Tanggung jawab
  • Terhadap pelaksanaan pekerjaan itu dan terhadap hasilnya.
  • Terhadap dampak dari profesi itu untuk kehidupan orang lain atau masyarakat pada umumnya.
  1. Keadilan
  2. Prinsip ini menuntut kita untuk memberikan kepada siapa saja apa yang menjadi haknya.
  3. Prinsip Kompetensi,melaksanakan pekerjaan sesuai jasa profesionalnya, kompetensi dan            ketekunan
  4. Prinsip Prilaku Profesional, berprilaku konsisten dengan reputasi profesi
  5. Prinsip Kerahasiaan, menghormati kerahasiaan informasi
Kode Etik Profesi
Kode etik profesi adalah sistem norma, nilai dan aturan professsional tertulis yang secara tegas menyatakan apa yang benar dan baik, dan apa yang tidak benar dan tidak baik bagi professional. Kode etik menyatakan perbuatan apa yang benar atau salah, perbuatan apa yang harus dilakukan dan apa yang harus dihindari. Tujuan kode etik yaitu agar professional memberikan  jasa sebaik-baiknya kepada pemakai atau nasabahnya. Dengan adanya kode etik akan melindungi perbuatan yang tidak professional.
Fungsi Kode Etik Profesi :
Sumaryono (1995) mengemukakan 3 alasannya yaitu :
  1. Sebagai sarana kontrol sosial
    2. Sebagai pencegah campur tangan pihak lain
    3. Sebagai pencegah kesalahpahaman dan konflik
Kelemahan Kode Etik Profesi :
  1. Idealisme terkandung dalam kode etik profesi tidak sejalan dengan fakta yang terjadi di sekitar para profesional, sehingga harapan sangat jauh dari kenyataan. Hal ini cukup menggelitik para profesional untuk berpaling kepada nenyataan dan menabaikan idealisme kode etik profesi. Kode etik profesi tidak lebih dari pajangan tulisan berbingkai.
  2. Kode etik profesi merupakan himpunan norma moral yang tidak dilengkapi dengan sanksi keras karena keberlakuannya semata-mata berdasarkan kesadaran profesional. Rupanya kekurangan ini memberi peluang kepada profesional yang lemah iman untuk berbuat menyimpang dari kode etik profesinya.
Peran Etika dalam Perkembangan IPTEK
Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi berlangsung sangat cepat. Dengan perkembangan tersebut diharapkan akan dapat mempertahankan dan meningkatkan taraf hidup manusia untuk menjadi manusi secara utuh. Maka tidak cukup dengan mengandalkan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, manusia juga harus menghayati secara mendalam kode etik ilmu, teknologi dan kehidupan.

Para pakar ilmu kognitif telah menemukan bahwa teknologi mengambil alih fungsi mental manusia, pada saat yang sama terjadi kerugian yang diakibatkan oleh hilangnya fungsi tersebut dari kerja mental manusia. Perubahan yang terjadi pada cara berfikir manusia sebagai akibat perkembangan teknologi sedikit banyak berpengaruh terhadap pelaksanaan dan cara pandang manusia terhadap etika dan norma dalam kehidupannya.

Etika profesi merupakan bagian dari etika sosial yang menyangkut bagaimana mereka harus menjalankan profesinya secara profesional agar diterima oleh masyarakat. Dengan etika profesi diharapkan kaum profesional dapat bekerja sebaik mungkin, serta dapat mempertanggungjawabkan tugas yang dilakukan dari segi tuntutan pekerjaannya.

Pengertian Profesionalisme                
Profesionalisme merupakan komitmen para anggota suatu profesi untuk meningkatkan kemampuannya secara terus menerus. “Profesionalisme” adalah sebutan yang mengacu kepada sikap mental dalam bentuk komitmen dari para anggota suatu profesi untuk senantiasa mewujudkan dan meningkatkan kualitas profesionalnya. Alam bekerja, setiap manusia dituntut untuk bisa memiliki profesionalisme karena di dalam profesionalisme tersebut terkandung kepiawaian atau keahlian dalam mengoptimalkan ilmu pengetahuan, skill, waktu, tenaga, sember daya, serta sebuah strategi pencapaian yang bisa memuaskan semua bagian/elemen. Profesionalisme juga bisa merupakan perpaduan antara kompetensi dan karakter yang menunjukkan adanya tanggung jawab moral.

Etika Profesi di Bidang Teknik Mesin
Etika dalam bidang Teknik Mesin yaitu merupakan suatu prinsip-prinsip atau aturan prilaku di dalam bidang Teknik Mesin yang bertujuan untuk mencapai nilai dan norma moral yang terkandung di dalamnya. Sedangkan Profesi dalam bidang teknik Mesin dapat diartikan sebagai pekerjaan , namun tidak semua pekerjaan adalah profesi. Sebuah profesi akan dapat dipercaya dunia industri ketika  kesadaran diri kita yang kuat menjunjung tinggi nilai etika profesi kita di dunia industri maupun di sekitar kita. Jadi dapat di katakan  etika profesi yaitu batasan-batasan untuk mengatur atau membimbing prilaku kita sebagai manusia secara normatif. 

Kita harus mengetahui apa yang harus dilakukan dan apa yang tidak boleh dilakukan. Karena semuanya itu sangat berpengaruh bagi kita sebagai mahasiswa teknik mesin yang seharusnya mempunyai etika yang bermoral baik.

Sebagai insinyur untuk membantu pelaksana sebagai seseorang yang professional dibidang keteknikan supaya tidak dapat merusak etika profesi diperlukan sarana untuk mengatur profesi sebagai seorang professional dibidangnya berupa kode etik profesi. Ada tiga hal pokok yang merupakan fungsi dari kode etik profesi tersebut. Kode etik profesi memberikan pedoman bagi setiap anggota profesi tentang prinsip profesionalitas yang digariskan. Maksudnya bahwa dengan kode etik profesi, pelaksana profesi mampu mengetahui suatu hal yang boleh dia lakukan dan yang tidak boleh dilakukan.

Kode etik profesi merupakan sarana kontrol sosial bagi masyarakat atas profesi yang bersangkutan. Maksudnya bahwa etika profesi dapat memberikan suatu pengetahuan kepada masyarakat agar juga dapat memahami arti pentingnya suatu profesi, sehingga memungkinkan pengontrolan terhadap para pelaksana di lapangan kerja (kalanggan sosial).

Kode etik profesi mencegah campur tangan pihak diluar organisasi profesi tentang hubungan etika dalam keanggotaan profesi. Arti tersebut dapat dijelaskan bahwa para pelaksana profesi pada suatu instansi atau perusahaan yang lain tidak boleh mencampuri pelaksanaan profesi di lain instansi atau perusahaan.

Di Indonesia dalam hal kode etik telah diatur termasuk kode etik sebagai seorang insinyur yang disebut kode etik insinyur Indonesia dalam “catur karsa sapta dharma insinyur Indonesia. Dalam kode etik insinyur terdapat prinsip-prinsip dasar yaitu :
  • Mengutamakan keluhuran budi.
  • Menggunakan pengetahuan dan kemampuannya untuk kepentingan kesejahteraan umat manusia.
  • Bekerja secara sungguh-sungguh untuk kepentingan masyarakat, sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya.
  • Meningkatkan kompetensi dan martabat berdasarkan keahlian profesional keinsinyuran.
Accreditation Board for Engineering and Technology (ABET) sendiri secara spesifik memberikan persyaratan akreditasi yang menyatakan bahwa setiap mahasiswa teknik (engineering) harus mengerti betul karakteristik etika profesi keinsinyuran dan penerapannya. Dengan persyaratan ini, ABET menghendaki setiap mahasiswa teknik harus betul-betul memahami etika profesi, kode etik profesi dan permasalahan yang timbul diseputar profesi yang akan mereka tekuni nantinya, sebelum mereka nantinya terlanjur melakukan kesalahan ataupun melanggar etika profesi-nya. Langkah ini akan menempatkan etika profesi sebagai “preventive ethics” yang akan menghindarkan segala macam tindakan yang memiliki resiko dan konsekuensi yang serius dari penerapan keahlian profesional.

Sumber:
Brooks, Leonard J. 2007. Etika Bisnis & Profesi, Edisi 5. Penerbit Salemba Empat
https://rendymalik29.wordpress.com/2015/10/27/pengertian-etika-profesi-serta-profesionalisme-di-bidang-teknik-mesin/

SUMBER GAMBAR: http://narkoo.blogspot.co.id/2015/11/etika-profesi-dan-profesionalisme.html

Komentar

  1. Well! The payroll world is extremely crucial and important as well. The only that has deficiencies in knowledge battle to experience along with options. You can either perform payment processing in QuickBooks Payroll Support Phone Number or cloud, both ways are only just a little different but provde the same results.

    BalasHapus
  2. QuickBooks Phone advisors are certified Pro-advisors’ and it has forte in furnishing any kind of technical issues for QuickBooks. These are generally expert and certified technicians of the domains like QuickBooks accounting,QuickBooks Support, Point of Sales, QuickBooks Merchant Services and Inventory issues to provide 24/7 service to your esteemed customers.

    BalasHapus
  3. In May 2002 Intuit thrown QuickBooks Enterprise Solutions for medium-sized businesses. QuickBooks Enterprise Technical Support Number here to make tech support team to users. In September 2005, QuickBooks acquired 74% share connected with market in the usa.

    BalasHapus
  4. If that's so, Quickbooks online payroll support number provides 24/7 make it possible to our customer. Only you need to do is make an individual call at our toll-free QuickBooks Desktop Payroll Support Phone Number . You could get resolve all the major issues include installations problem, data access issue, printing related issue, software setup, server not responding error etc with this QuickBooks payroll support team.

    BalasHapus
  5. There are many forms of glitches, issues, and errors like QuickBooks error h505 and many other that users can face while operating the QuickBooks. However, the QuickBooks Help Number helps you in troubleshooting the all sort of errors by giving a whole and simple stepwise guide. After understanding your problems, our great technical executives provide the best possible support in rectifying them.

    BalasHapus
  6. QuickBooks Support Phone Number today’s scenario individuals have got really busy inside their lives and work. They want to grow and learn as many new things as they possibly can. This drive has initiated a feeling of awareness amongst individuals and thus they find approaches to invent alternatives for daily tasks.

    BalasHapus
  7. Yes, our QuickBooks Enterprise Support Number may be a magic bullet to solve any QuickBooks Enterprise tech issue. Our QuickBooks Enterprise Support team comes with QuickBooks Experts who can solve your problems instantly as soon as they get a call on QuickBooks Enterprise number.

    BalasHapus
  8. Quickbooks Support Telephone Number
    QuickBooks has completely transformed the way people used to operate their business earlier. To get familiar with it, you should welcome this positive change. Supervisors at QuickBooks Support Phone Number
    have trained all of their executives to combat the issues in this software. Utilizing the introduction of modern tools and approaches to QuickBooks, you can test new techniques to carry out various business activities. Basically, this has automated several tasks that have been being done manually for a long time. There are lots of versions of QuickBooks and each one has a unique features.

    BalasHapus
  9. QuickBooks Enterprise Support team makes it possible to deal with most of the issues of QB Enterprise. Now let’s have a look regarding the industry versions therefore it has furnished us with. You will discover six forms of industry versions that QB Enterprise offers.

    BalasHapus
  10. Every time you dial QuickBooks Support Phone Number, your queries get instantly solved. Moreover, you could get in contact with our professional technicians via our email and chat support options for prompt resolution of all related issues.

    BalasHapus
  11. QuickBooks Support Phone Number Premier is very simple to work with but errors may usually pop up during the time of installation, during the time of taking backup, while upgrading your software to your latest version etc.

    BalasHapus
  12. One will manage the Payroll, produce Reports and Invoices, Track sales, file W2’s, maintain Inventories by victimization QuickBooks Tech Support Number detain mind that QuickBooks isn’t solely restricted towards the options that we have a tendency to simply told you, it's going to do a lot more and it’ll all feel as simple as pie.

    BalasHapus

  13. QuickBooks Tech Support Phone Number professionals are terribly dedicated and might solve your entire issues minus the fuss. If you call, you might be greeted by our client service representative when taking all your concern he/she will transfer your preference in to the involved department.

    BalasHapus
  14. Managing your online business has become easier with the best QuickBooks Support Phone Number software. Nevertheless when some technical issues happen in QuickBooks, so then our Quickbooks online support team could be the one to help you out.

    BalasHapus
  15. for starters, a small business can simply survive if it is making adequate profits to smoothly run the operations associated with the work. Our Support For QuickBooks team will certainly show you in telling you about the profit projections in QuickBooks.

    BalasHapus
  16. Our Team is available 24*7 to offer the latest news, helpful tips, training and consulting services to all or any its clients. All those resources definitely turn out to be fruitful for your needs. In the event, you receive stuck at any point, make a call at our Quickbooks Support.

    BalasHapus
  17. It is terribly frustrating, to say the smallest amount when you face one such error. Errors hamper the work pace however additionally disturb your mental peace. Our QuickBooks Tech Support Phone Number take most of the errors terribly seriously and they will fix all the errors.

    BalasHapus
  18. No matter if you're getting performance errors or you are facing any kind of trouble to upgrade your software to its latest version, you can quickly get assistance with QuickBooks 2018 tech support phone number. Every time you dial QuicKbooks Customer Tech Support Phone Number, your queries get instantly solved.

    BalasHapus
  19. In spite of leveraging you with less time-consuming answers, we never compromise utilizing the quality of our services. So, there's absolutely no part of wasting your own time, getting worried for the problem you will be facing and so forth. Just call and you'll get instant relief from the problem caused by various QuickBooks Support errors.

    BalasHapus
  20. QuickBooks Enterprise Support USA here to produce tech support team to users. In September 2005, QuickBooks acquired 74% share connected with market in america. A June 19, 2008 Intuit Press Announcement said that at the time of March 2008, QuickBooks’ share of retail units in the industry accounting group touched 94.2 percent, predicated on NPD Group.

    BalasHapus
  21. The most unique feature of QuickBooks Payroll Support Phone Number team is that it is designed for you 24*7. They work hard towards providing you with the best customer support and focus on achieving maximum customer care. Contact us anytime that you want or you can even mail us at our email id: support.

    BalasHapus

  22. Sometimes, many QuickBooks Tech Support Number users face unexpected issues such as for example simply associated with QuickBooks online accountant when they just grow their practice for business. And also, some issues related to QuickBooks company file, QuickBooks email service and heavy and unexpected QuickBooks error 1603 and many other things.

    BalasHapus
  23. Sales calculations: A user can quickly project the sales regarding the business. Our QuickBooks Support Phone Number team will surely provide you learn how to make a projection to the business concerning the sales it offers made in a period period.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

CAD/CAM ADALAH

(etika profesi) ETIKA PROFESI BIDANG TEKNIK MESIN

STANDARD TEKNIK v AMERICAN SOCIETY OF MECHANICAL ENGINEERING (ASME)